Oleh: Guntur Subagja | “Orang bilang tanah kita tanah surga… Tongkat kayu dan batu jadi tanaman…” Era tahun 80-an lagu Koes Plus ini sangat populer. Lirik lagunya menggambarkan kekayaan alam Indonesia dan kesuburan lahannya. Dinyanyikan dengan riang gembira. Namun, nyatanya...
  Oleh: Guntur Subagja | Regenerasi petani Indonesia mendesak dilakukan. Pasalnya, jumlah petani muda makin hari makin menurun. Data BPS (2018) menujukkan sekitar 64,2 persen petani berusia 45 tahun ke atas. Ini menjadi tantangan bagi Indonesia. Terutama dalam upaya menuju kedaulatan pangan...
INDONESIAREVIEW.ID - Telur merupakan sumber protein tinggi dengan harga terjangkau, maka tidak heran telur menjadi primadona terlebih selama pandemi. “Konsumsi telur kita selama pandemi meningkat, berdasarkan data BPS pada tahun 2019 konsumsi telur 17 kg perkapita sedangkan selama pandemi meningkat...
INDONESIAREVIEW.ID - Presiden Joko Widodo meninjau langsung Persemaian Modern Rumpin, Kecamatan Rumpin, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, pada Kamis, 10 Maret 2022. Pada kunjungan tersebut, Presiden menekankan bahwa pembangunan persemaian (nursery) merupakan salah satu upaya pemerintah dalam program rehabilitasi lahan di...
INDONESIAREVIEW.ID, YOGYAKARTA – Perkumpulan Insan Tani dan Nelayan Indonesia (Intani) berkolaborasi dengan PT Telkom Indonesia Tbk mengembangkan ekosistem digital pertanian dan perikanan, untuk membangun ketahanan pangan dan kemandirian nasional. Penandatanganan Nota Kesepahaman (Memorandum of Understanding) dilaksanakan Ketua Umum Intani Guntur Subagja...
INDONESIAREVIEW.ID – Webinar inspirasi bisnis Intani series yang diselenggarakan Perkumpulan Insan Tani dan Nelayan Indonesia (INTANI) setiap Rabu selalu menghadirkan narasumber inspiratif dari berbagai wilayah nusantara. Pada seri  64 kali ini menghadirkan sosok petani milenial inspiratif, Dede Koswara yang juga merupakan...
INDONESIAREVIEW.ID – Indonesia merupakan negara pengimpor gandum tertinggi di dunia, berdasarkan data Kemenperin tahun 2017 jumlah impor gandum mencapai 8,10 juta ton. “Setiap tahunnya jumlah impor gandum Indonesia terus meningkat hingga saat ini. Bahkan di tahun ini jumlah impor gandum...
INDONESIAREVIEW.ID, JAKARTA - Perkumpulan Insan Tani dan Nelayan Indonesia (INTANI) mengapresiasi pemerintah Kabupaten Lebak Provinsi Banten yang mengembangkan Mantri Tani Desa. “Kami mengapresiasi Bupati Lebak dan jajaran yang mengembangkan Mantri Tani Desa untuk membimbing dan mendampingi petani di desa-desa menuju kemandirian...
INDONESIAREVIEW.ID – Buah menjadi salah satu komoditi unggulan pertanian Indonesia. “Seperti yang kita tahu Indonesia terkenal dalam dua hal, pertama sebagai negara penghasil rempah-rempah dan penghasil buah tropikal nusantara  terbesar,” tutur Guntur Subagja, ketua umum Intani dalam pengantarnya di webinar...
INDONESIAREVIEW.ID-Hamparan sawah yang luas menjadi pemandangan yang lumrah di Sulawesi Selatan, karena wilayah ini merupakan peringkat satu lumbung padi Indonesia di luar pulau jawa. Namun karena harga panen yang tidak stabil membuat petani harus berinovasi menciptakan side income. Darwis, petani...

FOLLOW US

0FansLike
68,300FollowersFollow
14,700SubscribersSubscribe

RECENT POSTS